Thursday, 25 December 2014 0 comments

Tips Sukses Di Hari Pertama Bekerja

Source ; http://wearecarrotrecruitment.files.wordpress.com/2013/05/happy-new-job.jpg

Berikut poin-poin nya ;

  • Datang lebih awal
  • Berbusana yang tepat dan rapi
  • Bersosialisasi
  • Ikuti aturan main
  • Banyak bertanya hal penting
  • Teamwork 
  • Hindari gosip
  • Berfikir positif
  • Pulang lebih akhir
  • Be yourself

Best of Luck :)
Baca SelengkapnyaTips Sukses Di Hari Pertama Bekerja
Wednesday, 24 December 2014 1 comments

Contoh Email Membatalkan Atau Menolak Interview/Tawaran Kerja

Source ; http://assets.localwork.ca/posts/images/82/original/106380945.jpg?1303928989


Subject Line of Email Message ; Interview Invitation-Your Name

Email Message ;



Dear, Sir/Madam

Thank you very much for considering me for the position of Jobs and for inviting me to interview with your company, Name of The Company.

However,  i would like to withdraw my application for the job.

I Sincerely appreciate you taking the time to review my application.

Again, thank you for your consideration.


Best Regards,


Your Complete Name
Your Email
Your Phone Number


Good Luck :)
Baca SelengkapnyaContoh Email Membatalkan Atau Menolak Interview/Tawaran Kerja
Tuesday, 23 December 2014 0 comments

Hal-Hal Penting Yang Perlu Di Pahami Sebelum Menandatangani Surat Kontrak Kerja

Source ; http://mikehooklaw.files.wordpress.com/2014/07/man-reading-a-contract-with-magnifying-glass-clipart.gif


Berikut Poin penting nya ;
  • Gaji dan Uang Lain-Lain
(Gaji Pokok, Ongkos Tambahan, Tunjangan Kesehatan, Uang Makan dan Uang Lembur serta Tunjangan Hari Raya)


  • Posisi dan Deskripsi Pekerjaan


  • Pemutusan Hubungan Kerja
(Faktor penyebab di berhentikan atau di pecat jika melanggar aturan,dan Hak Pesangon)


  • Tata Tertib Perusahaan
(Jam Operasional, Aturan mengenai Izin, Cuti atau Sakit serta Pengajuan Resign)


  • Durasi Kontrak




Good Luck :)
Baca SelengkapnyaHal-Hal Penting Yang Perlu Di Pahami Sebelum Menandatangani Surat Kontrak Kerja
0 comments

Tips Memilih Jenis Pekerjaan Sesuai Minat Dan Kepribadian

Source ; https://rossiliakotalama.files.wordpress.com/2013/12/profesi-manusia.jpg


Berikut Klasifikasi nya ;


Sesuai Minat

  • Minat Pada Ide
(Selalu ingin tahu, kreatif dan memiliki banyak ide baru)
Bidang yang cocok ; Bidang penulisan, pengetahuan atau bidang artistik


  • Minat Pada Orang
(Senang bertemu dengan orang baru, mudah bergaul dan beradaptasi, senang bepergian ke tempat baru dan berjiwa sosial tinggi)
Bidang yang cocok ; Marketing, Konsultan, Sales atau Public Relation


  • Minat Pada Benda
(Teratur, rapi,terencana tapi tidak begitu senang bertemu orang)
Bidang yang cocok ; Administrasi,Akuntan atau Keuangan



Sesuai Kepribadian
  • Tipe Realistis
(Ahli dengan mesin dan peralatan mekanik)
(Praktis, mekanis dan realistis)
Bidang yang cocok ; Insinyur Teknik atau Pilot

  • Tipe Investigatif
(Ahli memecahkan masalah namun menghindari pekerjaan yang sifat nya mempengaruhi/memimpin  orang)
(Presisi dan memiliki intelektual)
Bidang yang cocok ; Ahli Kimia, Dokter Gigi, Psikiater, dan Ahli Matematika

  • Tipe Artistik
(Senang dengan seni, drama, keterampilan tangan, menulis satra, menghindari aktivititas berulang dan rutin)
(Ekspresif, orisinal, dan independen)
Bidang yang cocok ;  Designer, Penari, Komposer, Editor Buku,dan Design Grafis

  • Tipe Sosial
(Senang menolong orang, aktif di kegiatan sosial dan berinteraksi dengan banyak orang)
(Dinamis dan Fleksibel)
Bidang yang cocok ; Guru, Penari, Konsultan, Perawat, atau Pekerja Sosial

  • Tipe Usahawan
(Senang memimpin dan mempengaruhi orang)
(Enerjik, Ambisius, dan bisa bersosialisasi)
Bidang yang cocok ; Sales, Pengacara atau Hakim

  • Tipe Konvensional
(Menyukai angka, berkas dan pekerjaan serba teratur)
Bidang yang cocok ; Akuntan, Administrasi, Keuangan dan Sekretaris



Semoga membantu :)
Baca SelengkapnyaTips Memilih Jenis Pekerjaan Sesuai Minat Dan Kepribadian
Wednesday, 17 December 2014 0 comments

Top 20 Common Interview Questions


Source ; http://paterson-education.org/wp-content/uploads/2013/08/Questions_To_-Ask.jpg

  1. Tell Me About Yourself
  2. Why Are You Looking For Another Job (Or Why Did You Leave Your Previous Job)?
  3. What Do You Know About This Organization?
  4. Why Do You Want This Job?
  5. Who Are Our Main Competitors?
  6. What Would Your Previous Co-Workers Say About You?
  7. How Do You Handle Stressful Situation And Working Under Pressure?
  8. Are You Applying For Other Jobs?
  9. What Are You Like Working In A Team?
  10. What Sort Of Person Do You Not Like To Work With?
  11. What Is Your Greatest Strength?
  12. What Is Your Biggest Weakness?
  13. What Has Been Your Biggest Achievement/Disappointment So Far?
  14. What Kind Of Decisions Do You Find Most Difficult To Take?
  15. Tell Me About A Suggestion That You Have Made That Has Been Successfully Implemented
  16. Have You Ever Had To Bend The Rules In Order To Achieve A Goal?
  17. Are You Willing To Relocate Or Travel If Necessary?
  18. Why Should We Hire You?
  19. Regarding Salary, What Are Your Expectations?
  20. Do You Have Any Questions For Us?


Thank You :)
Baca SelengkapnyaTop 20 Common Interview Questions
Tuesday, 16 December 2014 0 comments

HRD Recruitment And Selection Services Process

Source ; http://www.iconwork.com/images/Recruitment.gif

Hal yang di perhatikan oleh HRD atau Recruiter kepada Calon Kandidat ;

  • Ada nya Korelasi atau Koneksi antara Pelamar dengan CV yg di kirim mau pun pada saat Interview
  • HRD biasa nya hanya butuh 20-30 detik membaca CV Pelamar.
  • CV yg Rapi, Sopan dan Memenuhi Job Requirement dari Job desk yg mereka minta
  • Sopan dan Berkomunikasi dengan baik ketika menerima Telepon Panggilan Interview!
  • 10 menit pertama ketika Interview berlangsung, membaca gaya bicara Calon Kandidat. (Sifat Psikologis nya)
  • Skill itu no. 2 yg utama adalah Attitude.


Salam Sukses :)
Baca SelengkapnyaHRD Recruitment And Selection Services Process
0 comments

Penyebab Lama Nya Proses Kelanjutan Dari Pihak HRD Atau Recruiter

Beberapa Faktor penyebab nya ;

  • Belum ada nya keputusan dari End User (Calon Atasan dari Kandidat)
  • Ada nya perhitungan penyesuaian Head Count (Package yg di minta Kandidat di atas Package yg bisa di berikan)
  • Interviewer menemukan calon Kandidat lain yg lebih memenuhi kriteria


Good Luck :)
Baca SelengkapnyaPenyebab Lama Nya Proses Kelanjutan Dari Pihak HRD Atau Recruiter
0 comments

Penyebab Anda Belum Di terima Atau Mendapat Panggilan Kerja

Source ; http://cdn-media.viva.id/thumbs2/2014/08/21/84272-0_663_382.jpg

Berikut beberapa penyebab nya ;
  • Surat Lamaran Kerja Anda membosankan
  • Resume Anda tidak menunjukkan pencapaian yang telah di raih
  • Terlalu fokus menjual diri
  • Kurang dalam kemampuan Interview
  • Anda tidak tampak tertarik dengan pekerjaan tersebut
Dan bisa juga karena ;
  • Mereka memang tidak memilih anda
  • Mereka memilih anda, namun setelah semua urusan mereka selesai
  • Mereka bisa memilih anda asal sesuai dengan Job Listing yg di minta
  • Mereka mungkin memilih anda, jika anda melamar pekerjaan yg lebih tepat
  • Mereka kesal anda mengirim 1 CV/Resume untuk banyak posisi lamaran kerja
  • Mereka memang sedang tidak membuka lowongan tersebut


Semoga bermanfaat :)
Baca SelengkapnyaPenyebab Anda Belum Di terima Atau Mendapat Panggilan Kerja
Monday, 15 December 2014 0 comments

Tips Menerima Panggilan Interview Kerja Via Telepon

Source ; http://www.jb4iphone.info/wp-content/uploads/2013/01/pic-1.jpg


Hal-hal yang perlu di perhatikan ;

  • Catat panggilan Interview, terutama yang terkait Tanggal, Waktu dan Tempat.
  • Minta lah nomor telepon yang bisa di hubungi.
  • Tanya kan Nama dengan Bapak/Ibu siapa anda akan bertemu nanti.
  • Konfirmasi Ulang seluruh informasi penting tersebut.
Salam Sukses. :)
Baca SelengkapnyaTips Menerima Panggilan Interview Kerja Via Telepon
Sunday, 14 December 2014 0 comments

Cara Mengirim Surat Lamaran Kerja Via Email

Hal yang dipersiapkan ;

- Surat lamaran kerja, biasanya berformat office word.
( ini dibutuhkan jika sobat tidak menulis lamaran pada emailnya langsung )
- KTP
- Ijazah
- Paklaring
- SKCK
- CV atau biasa disebut Data Riwayat Hidup
- Pas Photo 4x6

Lanjut sob, saatnya kita belajar cara mengirim surat lamaran kerja via email.

Berikut ini 2 contoh jika sobat menggunakan salah satu akun Gmail atau YahooMail.

1. Klik Tulis atau Compose,
 Silahkan menulis lamaran kerja di badan email.
 Atau bisa juga tidak perlu menulis lamaran kerja di badan email, tapi sudah sobat siapkan surat lamaran kerja dalam bentuk file biasanya berformat Ms Word.




2. Sobat berada pada halaman pesan baru, 
Masukkan alamat email yang akan dituju, 
Isikan subjek,
Kemudian mulai melampirkan berkas file dengan mengklik icon yang ditandai


 

3. Pilih file yang akan dkirimkan. 
Silahkan pilih satu persatu atau sekaligus.




4. Tunggu sampai semua file terupload



5. Jika semua file telah terupload, saatnya mengirimkan berkas sobat.
 Namun sebelumnya, pastikan bahwa alamat email tujuan benar dan berkas yang akan dikirim sudah lengkap.


 
Source Images; http://www.tipsmu-tipsku.com/2013/03/cara-melamar-kerja-lewat-email.html


6. Selesai :)
Baca SelengkapnyaCara Mengirim Surat Lamaran Kerja Via Email
0 comments

Contoh Surat Lamaran Kerja Via Email

To ; UdangGoreng@PTgroup.com
Cc ; -
Subject ; Operator Komputer

Dengan Hormat,
Sesuai dengan informasi pada Blog/Website di internet, bahwa "PT Udang Goreng" membutuhkan beberapa lowongan kerja dalam kategori operator komputer, maka yang bertanda tangan di bawah ini, saya :

    Nama : Ucup Bin Otong
    Alamat : Jl. Lurus Aja No. 69xxx Kota baru
    Tempat, Tanggal Lahir : Kota baru, 13 Mei 1989
    Pendidikan : SMAN 1 Kota lama

Bermaksud untuk mengisi lowongan pada pekerjaan tersebut.
Bersama ini saya lampirkan satu lembar daftar riwayat hidup dan data pendukung lainnya sebagai bahan pertimbangan dalam bentuk attachment.

Bila dikehendaki, saya bersedia memenuhi panggilan Bapak/Ibu untuk dites dan diwawancarai.
Atas perhatian Bapak/Ibu, saya ucapkan banyak terima kasih.

Hormat saya,


(Ucup Bin Otong)
Baca SelengkapnyaContoh Surat Lamaran Kerja Via Email
0 comments

Contoh CV



Source; http://www.greexplorer.com/

Baca SelengkapnyaContoh CV
 
;